Kasus Positif Covid Bertambah 33 Orang, Tapi Kesembuhan Lebih Banyak

 

Oleh: Ronald Ginting

Exposenews.id, Manado – Penambahan kasus positif covid di Sulawesi Utara melesat hingga 33 orang, sehingga jumlahnya sampai dengan kemarin mencapai 4.685 orang. Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 Sulut mencatat dari 33 penambahan kasus, paling banyak berasal dari Tomohon dengan 13 kasus baru.

Dilanjutkan dengan Kota Manado sebanyak 7 kasus, Minahasa 4 kasus, Minahasa Selatan 3 kasus, Minahasa Utara dan Bolaang Mongondow Timur 2 kasus, Bolaang Mongondow dan luar wilayah Sulut 1 kasus.

Berikut profilnya kasus-kasus tersebut:

4653 Perempuan 36 Kota Manado 

4654 Perempuan 25 Kota Tomohon 

4655 Perempuan 31 Kota Manado 

4656 Perempuan 46 Kab. Minahasa Selatan 

4657 Perempuan 29 Kab. Minahasa Selatan 

4658 Perempuan 57 Kab. Minahasa 

4659 Perempuan 45 Kab. Minahasa 

4660 Laki laki 33 Kota Manado 

4661 Perempuan 54 Kab. Bolaang Mongondow Timur 

4662 Laki laki 15 Kab. Bolaang Mongondow Timur 

4663 Perempuan 75 Kab. Bolaang Mongondow  

4664 Laki laki 31 Kota Manado 

4665 Laki laki 40 Kota Tomohon, Meninggal dunia tanggal 5 Oktober 2020 di RS di Kota Manado karena Emboli Paru dan Hipokalemia 

4666 Perempuan 37 Kota Manado 

4667 Laki laki 62 Kota Manado 

4668 Perempuan 38 Kab. Minahasa Selatan 

4669 Laki laki 56 Kab. Minahasa 

4670 Laki laki 27 Kab. Minahasa 

4671 Perempuan 32 Kab. Minahasa Utara 

4672 Perempuan 36 Kab. Minahasa Utara 

4673 Perempuan 21 Kota Tomohon 

4674 Laki laki 34 Kota Tomohon 

4675 Perempuan 49 Kota Tomohon 

4676 Laki laki 11 Kota Tomohon 

4677 Perempuan 30 Kota Tomohon 

4678 Perempuan 39 Kota Tomohon 

4679 Perempuan 22 Kota Tomohon 

4680 Perempuan 35 Kota Tomohon 

4681 Perempuan 48 Kota Tomohon 

4682 Perempuan 48 Kota Tomohon 

4683 Perempuan 31 Kota Tomohon 

4684 Perempuan 31 Kota Manado 

4685 Perempuan 61 Luar wilayah 

 

Kabar baiknya, Satgas mengumumkan adanya kasus sembuh dari covid di Sulut sebanyak 35 orang. Akumulasi kesembuhan terus meningkat sehingga sampai tadi malam jumlahnya mencapai 3.875 atau 82,71%.

Adapun yang dinyatakan sembuh hari ini yaitu:

1. Asal Minahasa Tenggara:  4402, 4339 

2. Asal Minahasa : 4450, 4519, 4536, 4550, 4572  

3. Asal Manado : 4191, 4237, 4485, 4153, 4192, 4273, 4242, 4249, 4282, 4577, 4578, 4580, 4581, 4582, 4583, 4584, 4585, 4586, 4587  

4. Asal Bitung : 4245, 4246, 4269, 4281, 4285, 4327, 4328, 

4617, 4618  

Kasus meninggal juga bertambah 1 orang yaitu Kasus 4665 yang diumumkan hari ini. Total meninggal mencapai 180 orang

Kini kasus aktif menjadi 630 orang, atau berkurang tiga orang dari jumlah pada hari sebelumnya atau tinggal 13,45 %. (RTG) 

Exit mobile version