Exposenews.id, Manado – Lonjakan tinggi kasus positif Covid-19 terjadi di Sulawesi Utara pada Kamis (8/7/2021). Data Satgas Penanganan Covid-19 Sulut menunjukkan penambahannya mencapai 216 orang, sehingga jumlahnya menjadi 17.117 orang.
Dilihat dari asal penambahan kasus positif tersebut, Kota Manado terbanyak ketambahannya yaitu 63 orang. Berikut ini profil penambahan kasus tersebut:
Melonjaknya kasus positif ini, membuat Satgas mengingatkan warga untuk lebih peduli dengan kesehatannya.
(RTG)